Jubir dek Fadh Canter Fikri Haikal Paslon 01 Dinilai Hanya “Follower,” Muallem-Dek Fadh Kuasai Panggung

REDAKSI BANDA ACEH

- Redaksi

Sabtu, 2 November 2024 - 01:05 WIB

50233 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jubir dek Fadh Canter Fikri Haikal Paslon 01 Dinilai Hanya “Follower,” Muallem-Dek Fadh Kuasai Panggung

 

BANDA ACEH : Pasangan 01 hanya jadi follower bukan lawan debat bagi cagub Muzakkir Manaf (Muallem) dan cawagub Fadhlullah (Dek Fadh)” kata juru bicara Dek Fadh Center Fikri Haikal.

Memasuki segmen ke 2 dan 3, kebingungan mulai terjadi di pasangan 01 dalam menjawab pertanyaan dari penalis, dan ini menjadi langkah awak bagi pasangan Muallem – Dek Fadh untuk menguasai panggung debat.

Yang paling ditunggu-tunggu oleh undangan dan penonton debat adalah segmen saling bertanya dan menanggapi antar Paslon.
“Dari Segmen 4 dan 5, kita dapat menilai Paslon 02 sangat menguasai panggung debat sedangkan Paslon 01 hanya jadi follower bukan lawan debat bagi Muallem – Dek Fadh” ujar Fikri saat kami wawancara selesai debat tadi malam.

“Aceh dihebohkan dengan kasus korupsi watafel yang saat ini sedang berjalan pengadilan, bagaimana langkah dan strategi saudara untuk mencegah korupsi berjamaah seperti kasus korupsi wastafel didalam tubuh pemerintah Aceh saat ini ?” Tanya cagub muallem disegmen 4 ini diikuti gemuruh tepuk tangan undangan dan penonton debat.

Disegmen ke 5 giliran cawagub nomor urut 2 Fadhlullah (Dek Fadh) bertanya ” Apakah tata kelola pemerintahan Aceh saat ini menjadi salah satu faktor terhambatnya investasi dan peningkatan ekonomi Aceh yang sangat lambat, bagaimana strategi Paslon 01 mengatasinya ?

“Kiban.. ditanyoeng hana nyambung” kata. Muallem menanggapi jawaban Palon 01, tidak nyambungnya jawaban dari Paslon 01 menjadi tertawaan undangan dan penonton debat tadi malam.

Pantun Melayu dan pepatah Gayo menjadi penutup debat pasangan Muallem-Dek Fadh
“Cantik selendang putri Melayu, menata bunga diatas tandang, rakyat Aceh bersatu padu, kita hancurkan mafia tambang“ pantun Muallem. Disambung oleh Dek Fadh dengan pepatah Gayo”Kuatas mupucuk lemi kutuyuh mujantan tegep”.(Heri)

Berita Terkait

FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan terhadap Jurnalis
Hati – hati Investasi Sembako Murah, Puluhan Warga Sabang Jadi Korban
Mualem-Dek Fadh Didukung Tokoh Besar, Siap Bangun Pemerintahan Aceh yang Kokoh
Dianggap Cagub Bustami Curang, Debat Ketiga Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Dihentikan Sementara
Bank Aceh Penyalur Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Rehab Rumah Sudah Salurkan 70 Milyar Hingga November 2024
Ulama, Pimpinan Dayah, dan Majelis Taklim, se-Kota Banda Aceh Deklarasi Dukung Aminullah-Isnaini
YBHA: Menyayangkan Penangkapan 7 Pasang Non Muhrim dan 2 orang diduga Mabuk
Aminullah sosok peduli olahraga dan pantas didukung

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:43 WIB

Manfaatkan Lahan Terbatas, Polres Pelabuhan Makassar dan Warga Dorong Swasembada Lewat Peternakan Ayam

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:39 WIB

Pelajar Hebat, Bangsa Selamat: Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Didik Siswa Tertib Berlalu Lintas

Rabu, 22 Januari 2025 - 07:56 WIB

Hiruk-Pikuk Pelabuhan Soekarno Hatta, Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Hadir untuk Keamanan Masyarakat

Rabu, 22 Januari 2025 - 07:55 WIB

Kebersamaan di Malam Hari: Polri dan Satkamling Wujudkan Keamanan di Kecamatan Wajo

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:03 WIB

Bhabinkamtibmas Pattunuang Pantau Program Ketahanan Pangan, Panen Cabai dan Sayuran Jadi Bukti Nyata

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:00 WIB

I-Learn 11.0: Polsek Paotere dan Mahasiswa Unhas Cetak Generasi Emas Indonesia

Rabu, 15 Januari 2025 - 02:44 WIB

Patroli Ketat di Pintu Ekonomi Timur: Polsek Soeta Amankan Dermaga Makassar

Rabu, 15 Januari 2025 - 02:41 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolres Pelabuhan Makassar Sambut Hangat Kunjungan Ketua Pengadilan Negeri Makassar

Berita Terbaru