Pengobatan Gratis Door To Door, Bukti Nyata Kepedulian Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad di Perbatasan

DELIK INDONESIA

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 14:31 WIB

5028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nunukan, 8 November 2024 – Dalam upaya membantu meningkatkan kesehatan masyarakat di wilayah perbatasan Satgas Pengamanan Perbatasan Yonarmed 11 Kostrad Pos Labang melaksanakan pengobatan gratis secara door to door di Desa Lumbis Ogong, Kecamatan Lumbis Pansiangan, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kesehatan masyarakat di daerah perbatasan yang memiliki akses terbatas terhadap fasilitas medis.

Dalam kegiatan ini, tim medis Satgas Pamtas memberikan layanan kesehatan untuk segala usia, mulai dari anak-anak, dewasa, hingga lansia yang memiliki berbagai keluhan kesehatan. Tim medis juga membagikan obat-obatan gratis serta memberikan penyuluhan kesehatan agar masyarakat bisa menjaga pola hidup sehat.

Komandan Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, Letkol Arm Gde Adhy Surya Mahendra, menegaskan bahwa kegiatan ini adalah bentuk komitmen TNI dalam membantu masyarakat di daerah perbatasan yang terpencil. “Kami berusaha hadir langsung di tengah-tengah masyarakat untuk memastikan mereka mendapatkan layanan kesehatan. Pengobatan gratis ini bertujuan membantu masyarakat yang sulit menjangkau fasilitas kesehatan,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap masyarakat di perbatasan serta sebagai upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat setempat. Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad berharap kegiatan ini dapat membantu meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan masyarakat. (Armed 11)

Berita Terkait

Instansi Kepolisian Polres Rokan Hulu Tercoreng, Pedagang Rokok Dijebak dan Jadikan Tersangka Minta Tebusan Puluhan Juta
Cimahi, Kota Kecil dengan Tata Kelola Pemerintahan yang Cemerlang
Kisah Suhemi, Guru Honor Perintis Pendirian SMKN 1 Langgam yang Tersingkir Seleksi PPPK
Andi Mapparemma Tuding Aparat Pemerintah Desa yang Menekan Warga dengan DTKS
Koalisi Partai Dan Relawan Kota Subulussalam Siap Hantarkan Bustami Fadhil Nomor Urut 1 Jadi Gubernur Aceh
Lagi-Lagi Siswa MTsN 1 Inovasi Kota Subulussalam “FAIZ”Mengukir Prestasi Menjadi salah satu Grand Finalis Duta Siswa Provinsi Aceh 2024
Satu Fraksi DPRK Dituding Perlambat Bahas APBK Subulussalam, AKD Belum Terbentuk
Gugatan Fakar Kandas: Mari Hormati Putusan PTUN Menuju Pilkada Damai Kota Subulussalam

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 07:27 WIB

Gawat! Galian Liar Namosuro Biru Biru Yang Gunakan BBM Subsidi Pemerintah Belum Pernah Digerebek Polisi

Selasa, 14 Januari 2025 - 00:56 WIB

Gawat!!! Kepala Desa Paindoan Kabupaten Toba Berinisial Bs Diduga Bekerja Sampingan Menjadi Mafia Tanah di Kabupaten Toba

Senin, 13 Januari 2025 - 22:34 WIB

Ketua IPK Pancur Batu Diaman Sembiring Bantah Terlibat Keributan di Terbul

Senin, 13 Januari 2025 - 22:00 WIB

Bagi Yang Melihat Penipu ini Segera Laporkan Ke Polsek Pancur Batu, Begini Ceritanya

Berita Terbaru